Header Ads

REVIEW SAMSUNG GALAXY J2 TERBARU 2016 ( HARGA DAN SPESIFIKASI )

REVIEW SAMSUNG GALAXY J2 TERBARU 2016 ( HARGA DAN SPESIFIKASI )
 Samsung Galaxy J2 akhirnya masuk ke pasar smartphone Indonesia. Mau tau apa saja spesifikasi dan berapa harga Samsung Galxy J2 ini?. langsung kita lihat review nya dibawah


Samsung Galaxy J2 hadir dengan dibekali prosesor cepat sehingga mampu membuat kinerja J2 lebih kuat untuk kegiatan multi tasking, menonton video HD, bermain game dan browsing di internet. Dilengkapi dengan layar berukuran 4,7 inci qHD 540 x 960 pixel dengan teknologi layar sentuh Super AMOLED membuat tampilan layar cukup jernih dan kaya warna. Pada sektor dapur pacunya, Samsung J2 di bekali prosesor Quad-core berkecepatan 1,3 Ghz cortex-A7 chipset Exynos 3475, RAM 1 GB, memori internal 8 GB dan masih dapat diperluas dengan adanya slot microSD hingga 128 GB. Samsung Galaxy J2 juga sudah dibekali sistem operasi Android 5.1.1 Loliipop yang membuat nya lebih lancar untuk menjalankan sistem komunikasi maupun mengakses konten seperti video dan lainnya. Samsung Galaxy J2 juga dilengkapi GPU Mali-T720 untuk sektor pengolahan grafis yang menghasilkan warna dan gambar yang lebih detail.



Pada sektor kamera, Samsung Galaxy J2 memiliki kamera utama beresolusi 5 MP dan dilengkapi fitur standar seperti LED Flash, Autofocus dan Touch Focus. Selain memiliki aperture F/2.2, kameranya mampu merekam secara optimal dengan resolusi HD 720 pixels.
Di bagian depan. Samsung mengandalkan kamera beresolusi 2 MP untuk foto selfie ataupun digunakan sebagai sarana Video Call.


 Samsung Galaxy J2 memilik baterai dengan daya tahan 2000 mAh dan juga memliki fitur Smart Manager. Dengan fitur Smart Manager anda dapat memeriksa informasi baterai, status penyimpanan, status memori dan pengaturan keamanan dengan mudah. Jadi dengan fitur Smart Manager memungkinkan pengguna Samsung Galaxy J2 memeriksa dan mengelola informasi penting apapun dengan mudah, termasuk memeriksa status baterai, ruang penyimpanan, statistik memori dan lain sebagainya.




Kartu SIMSingle SIM (Micro-SIM) or Dual SIM (Micro-SIM, dual stand-by)
Dimensi Ponsel 136.5 x 69 x 8.4 mm (5.37 x 2.72 x 0.33 in)
Berat Keseluruhan 129 g
Teknologi Layar Super AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran Layar 4.7 inci, 540 x 960 pixels (~234 ppi pixel density)
Memori Internal 8 GB
Memori Ekternal microSD, up to 128 GB
RAM 1 GB
OS Android Lollipop 5.1.1
Chipset Exynos 3475 Quad, Quad-core 1.3 GHz Cortex-A7, Mali-T720
Kecepatan Internet GSM / HSPA / LTE
Konektivitas Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, hotspot, Bluetooth v4.0, microUSB v2.0
Kamera Belakangnya 5 MP, f/2.2, autofocus, LED flash, Geo-tagging, touch focus, face detection
Kamera Depannya 2 MP, f/2.2
Kapasitas Baterai Li-Ion 2000 mAh
Harga  Baru    - Rp. 1.810.000

Tidak ada komentar